Alat Bantu :
- Bak mandi
- Mainan dari plastik atau karet yang bisa terapung dan batu atau benda berat lainnya yang bisa tenggelam.
- Siapkan bak mandi yang telah di isi air, lalu dudukkan bayi anda.
- Letakkan mainan dari plastik atau karet yang bisa mengapung.
- Lalu sampaikan pada bayi anda bahwa mainannya bisa berenang atau terapung.. " wahhh...mainnannya berenang - renang ya....."
- Lalu masukkan batu atau benda berat lainnya yang bisa tenggelam
- Lalu sampaikan pada bayi anda bahwa mainan ini tidak bisa berenang.. " lhoo.. kok mainan ini gak mau berenang yaa...tenggelam...kenapa ya..."
- Lalu sampaikan penjelasan sederhana pada bayi anda... " ooww yang ini mainannya ringan jadi bisa renang...sambil memegang mainan dari plastik" "hmm...kalo yang ini beraattt..jadi tenggelam deh...sambil memegang batu..."
- Lakukan sesering mungkin sampai bayi anda paham akan konsep berat dan ringan , tenggelam dan terapung.
0 Response to "Bermain Sambil Mandi"
Post a Comment